Awal tahun biasanya guru dan murid saling berkenalan. Saat itu pula waktu yang tepat bagi guru dan siswa saling berdiskusi tentang kelas seperti apa yang ingin di bangun oleh guru dan murid.
Melalui kontrak belajar siswa inilah, Murid dapat menyampaikan hal-hal yang mereka inginkan ada di dalam kelas, guru juga dapat menyampaikan kelas seperti apa yang diinginkan.
Setelah berdiskusi, kelas mendapatkan sebuah kontrak belajar yang akan di patuhi selama 1 tahun pelajaran.
Kontrak belajar tersebut dipajang di dinding kelas untuk terus mengingatkan siswa tentang apa yng telah disepakati.
Kontrak belajar tersebut dibuat dari
1. Kardus bekas
2. Daftar kontrak kerja yang dibuat menarik
Kelebihan : Mengurangi kerusakan pada dinding karena cukup dengan 1 paku sudah bisa untuk memajang Kontrak Belajar tersebut.
😀😀😀
Komentar
Posting Komentar